Paket wisata Dieng 1 hari

Spesial paket wisata Dieng 1 hari murah / one day tour Dieng jaminan harga terbaik untuk menikmati liburan seharian ke tempat wisata Dieng.

Rute perjalanan dimulai dari penjemputan peserta tour Dieng, kemudian mengunjungi: Gardu Pandang Tieng, Candi Arjuna Dieng, Telaga Warna, Dieng Theater, Batu Pandang dan Kawah Sikidang.

Fasilitas paket wisata Dieng 1 hari sudah termasuk: makan 2x (sarapan dan makan siang), tiket wisata, guide tour, mobil pribadi untuk private tour, dan elf/bus (peserta rombongan).

Detail paket tour Dieng 1 hari

paket wisata dieng 1 hari
Tour Dieng 1 hari ⭐⭐⭐
Paket wisata Dieng 1 hari
Durasi liburan1 hari
KeberangkatanSetiap hari
Biaya All inHubungi: 0811260969
DestinasiDieng Plateau
Layanan makan2 kali
Tipe liburanPrivate tour / group
Minimal keberangkatan2 orang
Meeting pointArea Jawa Tengah & Jogja
SeatAvailable

Dieng 1D Highlight

  • Mengunjungi situs sejarah Dieng
  • Melihat danau cantik aneka warna
  • Melihat Telaga Warna dari puncak
  • Mencicipi pedasnya cabe Dieng
  • Kulineran mie ongklok
  • Bersantai di ketinggian 1.789 mdpl
Rencana PerjalananTempat wisataFasilitasMeeting pointJenis mobilPaket sunrise 1 hariHarga

Itinerary Dieng 1 hari

JamKegiatan
07.00-10.00Penjemputan dari meeting point dilanjutkan perjalanan menuju kota Wonosobo
10.00-11.00Tiba dikota Wonosobo dilanjutkan makan siang menikmati masakan prasmanan jawa khas kota Wonosobo
11.00-11.30Melanjutkan perjalanan naik ke pegunungan dieng
11.30-12.00Singgah di gardu pandang Tieng, melihat view pemandangan gunung sindoro dari ketinggian 1789 mdpl
12.00-12.30Perjalanan menuju puncak dataran tinggi Dieng
12.30-13.30Tiba di dataran tinggi Dieng menuju komplek candi arjuna dan melihat keindahan dan keunikan candi tertua di Jawa
13.30-14.00Berkunjung ke kawah Sikidang yang mempunyai karakteristik bau belerang yang khas
14.00-15.00Menuju telaga warna dan pengilon serta melihat goa-goa alam dieng
15.00-16.00Nonton film sejarah dieng dilanjutkan berfoto-foto cantik di batu ratapan angin/batu pandang
16.00-17.00Perjalanan turun dari Dieng
17.00-18.00Berkunjung ke pusat oleh-oleh khas dieng/Wonosobo
18.00-19.00Makan malam kuliner khas kota Wonosobo (mie ongklok)
19.00-SelesaiDrop off, one day tour Dieng selesai

Daftar tujuan wisata one day tour ke Dieng:

  1. Gardu Pandang Tieng
  2. Candi Arjuna
  3. Kawah Sikidang
  4. Telaga Warna
  5. Telaga Pengilon
  6. Goa alam
  7. Dieng Plateau Theater
  8. Batu Ratapan Angin
  9. Oleh-oleh khas Dieng
  10. Sunrise Bukit Sikunir (Opsional)

Fasilitas trip 1 hari

Include:

  1. Transportasi (Mobil, supir, parkir)
  2. Makan 2 kali
  3. Guide tour
  4. Tiket wisata

Tidak include:

  1. Pengeluaran pribadi
  2. Tiket kereta api / pesawat

Lokasi penjemputan dan drop off (Penjemputan di Bandara, Stasiun atau Hotel)

  1. Wonosobo
  2. Purwokerto
  3. Jogja
  4. Semarang
  5. Surakarta
  6. Magelang
  7. Salatiga
  8. Kota lain sekitar Jateng & DIY

Jenis mobil yang digunakan menyesuaikan jumlah peserta

  1. Avanza
  2. APV
  3. ELF
  4. Innova
  5. Xenia
  6. Luxio
  7. Shuttle Bus
  8. Bus pariwisata
  9. HiAce

Paket sunrise Sikunir satu hari akan dimulai dari jam 03.00 pagi berangkat dari Kota Wonosobo / Dieng sedangkan dari luar kota berangkat tengah malam.

Susunan rencana perjalanan setelah melihat matahari akan mengunjungi wisata: Candi Arjuna, Kawah Sikidang, Telaga Warna, Dieng Plateau Theater, Batu Ratapan Angin dan Gardu Pandang Tieng.