Paket family gathering ke Dieng adalah sebuah layanan dari CV. Dieng Platour untuk memenuhi kebutuhan perjalanan rombongan atau keluarga besar yang ingin mengadakan kegiatan tour ke Dieng dengan fasilitas lengkap.
Dieng Platour adalah spesialis penyelenggara paket perjalanan wisata ke Dieng untuk Corporate & Group. Paket wisata Dieng ini dapat dikombinasikan dengan berbagai kegiatan menarik untuk mempererat kerja sama antara karyawan sehingga pada saat bekerja nanti dalam keadaan fresh.
Dieng merupakan destinasi wisata yang cocok untuk kegiatan family gathering perusahaan maupun keluarga besar. Dataran tinggi ini menyuguhkan pemandangan alami dengan suhu udara yang segar.
Itinerary
Itinerary paket family gathering ke Dieng selama 2 hari 1 malam.
Hari ke 1
- Peserta tiba di Kota Wonosobo
- Transfer Shuttle menuju Dieng
- Perjalanan ke Dieng 45 menit – 1 jam
- Istirahat
- Sarapan pagi
- Telaga Warna dan Telaga Pengilon
- Foto bersama
- Candi Arjuna dan Kawah Sikidang Dieng
- Makan siang
- Batu Ratapan Angin dan Dieng Theater
- Check-in ke homestay
- Mandi + Makan
- Istirahat
Hari ke 2
- Perjalanan ke Bukit Sikunir
- Menyaksikan matahari terbit & Telaga Cebong
- Foto Bersama
- Sarapan pagi di Dieng
- Kembali ke Homestay (Mandi, Istirahat) dan Check-out
- Gardu Pandang Tieng
- Telaga Menjer
- Pusat oleh-oleh khas
- Makan siang
- Drop off
Silakan hubungi marketing kami untuk penyesuaian itinerary dan penambahan kegiatan acara family gathering di Dieng.
Itinerary di atas masih bisa diubah.
Pilihan Penginapan
- Hotel bintang di Wonosobo (Kresna, Surya Asia, CRA, dan Dafam)
- Homestay di Dieng
- Villa Tambi
Layanan & Fasilitas
- Transportasi dari meeting point
- Penginapan 1 malam (Tempat menginap bisa pilih)
- Layanan makan 4x
- Pemandu wisata Dieng
- Tiket obyek wisata
- BBM, Tol kawasan, Parkir
- Air mineral
- Snack (Opsional)
- Ruangan dan sarana untuk acara family gathering (Opsional)
Destinasi wisata
- Telaga Warna dan Telaga Pengilon
- Candi Arjuna Dieng
- Kawah Sikidang
- Batu Ratapan Angin
- Sunrise Sikunir dan Telaga Cebong
- Gardu Pandang
- Telaga Menjer
- Perkebunan Teh (Opsional)
- Pemandian air panas alami (Opsional)
Area Meeting Point & Drop Off
- Wonosobo
- Purwokerto
- Semarang
- Yogyakarta
- Surakarta
- Jakarta